Bolu karamel/ sarang semut


 Bolu Karamel / Sarang Semut

10 bahan


Bumbu

200 g: Margarin


Baking & Rempah

1/2: Sdt baking powder


500 ml: Air panas

5: Btr telur ayam

500 g: R gula pasir

1/2: Sdt soda kue

1/2: Sdt vanili bubuk

200 ml: Susu kental manis putih

150 g: R tapioka / sagu

150 g: R terigu


•Panaskan gula pasir di wajan. Gunakan api kecil, jangan diaduk biarkan sampai meleleh.


 •Tuang air panas pelan-pelan, aduk sampai gula larut. Dinginkan. 


•Ayak tepung terigu, tapioka, baking powder, dan soda kue. Sisihkan. 

Campurkan telur dan susu kental manis. Aduk dengan whisk hingga rata. 


•Masukkan tepung yang sudah diayak ke dalam campuran telur, ganti dengan karamel sampai habis. Aduk, tambahkan mentega cair, aduk kembali, kalau masih bergerindil, saring.

 

•Tuang adonan kue ke dalam loyang tulban yang sudah diolesi dengan mentega dan tepung terigu tipis-tipis. Panggang dalam oven dengan suhu 175 derajat celsius selama 50 menit atau sampai matang

Posting Komentar untuk "Bolu karamel/ sarang semut"